Misalnya Anda diberi dua macam garam, satu berbentuk bongkahan garam

Berikut ini adalah pertanyaan dari mariasongbes2509 pada mata pelajaran Kimia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Misalnya Anda diberi dua macam garam, satu berbentuk bongkahan garam atau garam kasar dan satulagi garam bubuk Anda diminta untuk untuk memberikan pendapat bagaimana cara membuat larutan
garam dalam waktu yang singkat, Berikan penjelasan dan alasan menurut Anda bagaiman cara
membuat larutan garam dalam waktu cepat? |​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Sebaik nya, jika kita ingin garam cepat larut dalam air, pastikan airnya panas dan gunakan garam bubuk (garan halus)

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh yosephattribuono2006 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke www.yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 22 Aug 21