bagaimana cara mencegah penurunan kualitas air yang diakibatkan pembuangan sampah

Berikut ini adalah pertanyaan dari valenaudrey11 pada mata pelajaran Kimia untuk jenjang Sekolah Dasar

Bagaimana cara mencegah penurunan kualitas air yang diakibatkan pembuangan sampah sembarangan dan penggunaan pestisida yang berlebihan? jelaskanbuku IPA hal 200 kelas 5 sekolah dasar.

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Cara mengatasi pencemaran air perlu diketahui karena air adalah salah satu elemen penting dalam kehidupan.

Walau sebenarnya air dapat melakukan rehabilitasi sendiri secara alami, tapi kemampuan ini terbatas, sehingga perlu ada campur tangan manusia.

Pencemaran air adalah proses masuknya komponen baik berupa bahan kimia maupun non-kimia seperti logam berat, obat-obatan, limbah, sampah dan masih banyak lagi.

Komponen ini memiliki banyak kandungan tidak baik, sehingga membuat air akan berubah warna, bau dan rasa, sehingga tidak layak konsumsi, atau bahkan ada di tingkat membahayakan.

Penjelasan:

Maybe,maaf kalau salah, please don't delete my answer

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh nayyaraputri1508 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke www.yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 11 Jul 22