benar!1. Sepeda motor meskipun dapat bergerak tidak disebut sebagai makhluk

Berikut ini adalah pertanyaan dari masmudahh75 pada mata pelajaran Kimia untuk jenjang Sekolah Dasar

Benar!1. Sepeda motor meskipun dapat bergerak tidak disebut sebagai makhluk hidup. Hal ini
dikarenakan sepeda motor ....
a. bernapas
b. mengeluarkan zat sisa
c. tidak berkembang biak
d. peka terhadap rangsang
2. Berikut yang tidak termasuk ciri-ciri makhluk hidup adalah ....
a. ekskresi, memiliki rangka, dan bergerak
b. respirasi, berkembang biak, dan bergerak
c. bergerak, tumbuh, menerima dan menanggapi rangsang
d. berkembang biak, bernapas, serta tumbuh dan berkembang
3. Tumbuhan putri malu apabila disentuh, maka daunnya akan mengatup. Hal ini menunjukkan
bahwa makhluk hidup memiliki ciri
a. memerlukan makan
b. peka terhadap rangsang
c. mengeluarkan zat sisa
d. berkembang biak
Semest​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

no 1 jawabannya a

no 2 jawabannya b

no 3 jawabannya b

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh nlu55019 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke www.yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 30 Apr 23