Apa arti bangsa mongoloid? TOLONG D JAWAB ​

Berikut ini adalah pertanyaan dari anisafebriani1210 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Apa arti bangsa mongoloid?

TOLONG D JAWAB ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Ras Mongoloid (bahasa Mongol: Монголоид уралдаан) adalah istilah yang pernah digunakan untuk menunjuk fenotipe umum dari sebagian besar penghuni Asia Utara, Asia Timur, Asia Tenggara, Madagaskar di lepas pantai timur Afrika, beberapa bagian India Timur Laut, Amerika Utara, Amerika Selatan, dan Oseania.

Penjelasan:

Secara umum, karakteristik atau ciri-ciri yang dimiliki oleh kelompok Ras Mongoloid adalah sebagai berikut.

•Mata sipit.

•Rambut lurus yang berwarna hitam.

•Ukuran tubuh relatif kecil.

•Bola mata berwarna kecoklatan.

•Hidung pesek.

•Warna kulit yang umumnya sawo matang atau kekuningan.

Ras yang termasuk dalam kelompok Mongoloid adalah penduduk asli yang berasal dari Asia dan Amerika. Nama Mongoloid diambil dari nama sebuah negara, yaitu Mongolia. Nama ini diberikan oleh orang-orang dari Eropa, karena kontak yang terjadi dengan anggota ras tersebut, utamanya orang Mongolia.

Golongan bangsa yang masuk dalam ras mongoloid, di antaranya: Asiatic Mongoloid, seperti Asia Utara, Asia Tengah, dan Asia Timur. Malayan Mongoloid, yaitu Asia Tenggara, Malaysia, Filipina, dan Kepulauan Indonesia. AMerican Mongoloid, yakni Amerika Utara sampai Amerika Selatan.

*follow

*jadikan yg terbaik

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh PelajarRemaja22 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke www.yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 12 Jan 23