jelaskan jenis-kenis lembaga sosial berdasarkan fungsinya dalam masyarakat.​

Berikut ini adalah pertanyaan dari promagmr pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Jelaskan jenis-kenis lembaga sosial berdasarkan fungsinya dalam masyarakat.​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

berikut penjelasan nya

Penjelasan:

1. Lembaga Keluarga

Berikut ini adalah fungsi lembaga keluarga sebagai salah satu lembaga sosial:

- Melanjutkan keturunan (fungsi reproduksi).

- Melindungi dari bahaya dan menciptakan ketenangan untuk anggota keluarga (fungsi protektif).

- Memenuhi kebutuhan, seperti pangan, sandang, dan kebutuhan lainnya (fungsi ekonomi).

- Mengajarkan norma yang berlaku di masyarakat pada anggota keluarga (fungsi sosial).

- Menjadi pengawas untuk segala tindakan dan perilaku anggota keluarga (fungsi kontrol)

Fungsi Lembaga Sosial Berdasarkan Jenisnya, Lengkap dari Lembaga Keluarga hingga Lembaga Politik

By Sarah Nafisah, Rabu, 10 November 2021 | 15:00 WIB

Apa saja fungsi lembaga sosial?

Apa saja fungsi lembaga sosial?

Fungsi Lembaga Sosial Berdasarkan Jenisnya

Berikut ini adalah fungsi lembaga keluarga, lembaga agama, lembaga ekonomi, lembaga pendidikan, dan lembaga politik:

1. Lembaga Keluarga

Berikut ini adalah fungsi lembaga keluarga sebagai salah satu lembaga sosial:

- Melanjutkan keturunan (fungsi reproduksi).

- Melindungi dari bahaya dan menciptakan ketenangan untuk anggota keluarga (fungsi protektif).

- Memenuhi kebutuhan, seperti pangan, sandang, dan kebutuhan lainnya (fungsi ekonomi).

- Mengajarkan norma yang berlaku di masyarakat pada anggota keluarga (fungsi sosial).

- Menjadi pengawas untuk segala tindakan dan perilaku anggota keluarga (fungsi kontrol).

- Memberikan cinta dan kasih sayang antar sesama manusia (fungsi afeksi).

Baca Juga: Mengenal 3 Lembaga Utama Negara di Indonesia dan Tugasnya

2. Lembaga Agama

Berikut ini adalah fungsi lembaga agama sebagai salah satu lembaga sosial:

- Mendidik anggotanya untuk menjadi manusia yang bersikap baik dalam kehidupan (fungsi pendidikan).

- Membantu manusia mengenal Tuhan, agar selamat baik di dunia dan akhirat (fungsi penyelamatan).

- Turut bertanggung jawan akan norma yang berlaku di masyarakat (fungsi pengawasan sosial).

- Menjadi salah satu hal yang mempersatukan masyarakat (fungsi persaudaraan).

- Mendorong masyarakat untuk melakukan perubahan (fungsi transformatif)

3. Lembaga Ekonomi

Berikut ini adalah fungsi lembaga agama sebagai salah satu lembaga ekonomi:

- Memberi pedoman untuk memenuhi kebutuhan.

- Sebagai pedoman untuk melakukan pertukaran barang.

- Pedoman untuk harga jual beli barang.

- Sebagai pedoman menggunakan tenaga kerja.

- Pedoman tentang cara pengupahan.

- Memberi pedoman tentang cara pemutusan hubungan kerja.

- Mengatur perilaku manusia dalam memanfaatkan sumber daya alam.

4. Lembaga Pendidikan

Berikut ini adalah fungsi lembaga agama sebagai salah satu lembaga pendidikan:

- Memberikan persiapan untuk mendapatkan posisi dan peran dalam pekerjaan.

- Sebagai perantara dalam proses pemindahan warisan kebudayaan.

- Mengenalkan kepada para individu tentang sebagai peranan sosial dalam masyarakat.

- Menyiapkan individu dengan berbagai perasanan sosial yang ada.

- Meningkatkan kemajuan melalui keikutsertaan dalam penelitian ilmiah.

- Memperkuat diri untuk menyesuaikan dalam perkembangan hubungan sosial.

5. Lembaga Politik

Berikut ini adalah fungsi lembaga agama sebagai salah satu lembaga politik:

- Mengatur norma melalui undang-undang oleh badan legislatif.

- Melaksanakan undang-undang yang sudah disahkan dan disetujui.

- Membantu menyelesaikan konflik di antara masyarakat.

- Memberikan pelayanan, seperti pelayanan kesehatan, pendidikan, kesejahteraan, dan lain-lain.

SEKIAN TERIMAKASIH STOP COPY

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh pintar123410 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke www.yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 14 Jun 23